Genre - Sebelum mempersiapkan makanan atau membuat makanan/ hidangan yang kita sukai, ada baiknya kalian menjawab beberapa pertanyaan berikut ini. Apakah kamu suka makan? [ Do you like eating? ], Apa makanan kesukaanmu? [ What's your favorite food? ], Apakah kamu suka memasak atau menyiapkan makanan? [ Do you like cooking or preparing dishes? ], Bisakah kamu menyiapkan makanan/ minuman untuk dirimu sendiri? [ Can you prepare your favorite food/drink yourself? ], Bagaimana kamu membuat makanan kesukaanmu? [ How do you make your favorite food? ], Jika temanmu meminta untuk menunjukkan bagaimanan cara memasak makanan kesukaanmu, bisakah kamu menjelaskannya? [ If your friend asks you to show how to cook your favorite food, can you explain the steps? ].
Ketika kamu ingin menjelaskan bagaimana memasak sesuatu kepada seseorang, jangan sampai lupa informasi penting apa saja yang diperlukan, seperti apa saja bahan-bahannya [ materials ], peralatan memasak [ utensils ], langkah-langkah memasak [ steps ], cara menyajikan makanan [ how to serve food ], dan tentunya rasa dari makanan itu [ taste of the food ]. Dalam langkah-langkah membuat sesuatu, kita pastinya menggunakan kata Imperative. Apa itu Imperative? Imperative adalah kata kerja yang digunakan untuk memberikan perintah, instruksi, nasehat atau bisa juga larangan. Berikut ini contoh pola kalimat Imperative :
Tahukah kalian bahwa apa yang kita bahas kali ini adalah termasuk teks berbentuk procedure. Berikut ini beberapa contoh dari teks procedure :
"A Banana Milkshake"
"All you need is vanilla ice cream. And a banana, of course. Don’t you know how to do it now? It’s a banana milkshake! You just put all the ingredients into a blender. It’s pretty simple. And mix them for thirty seconds."
A : Mmm, this is a wonderful dessert. What is it?
B : It's a banana milkshake.
B : It's a banana milkshake.
A : Really? Is it easy to make?
B : Yes, it is.
A : Oh, good. What do you need?
B : Vanilla ice cream and a banana
B : Yes, it is.
A : Oh, good. What do you need?
B : Vanilla ice cream and a banana
A : And what do you do with the banana and ice cream?
B : Put all the ingredients into a blender and blend them
B : Put all the ingredients into a blender and blend them
A : Yeah…
B : Can you make it now?
B : Can you make it now?
A : Sure.
"How to make jelly"
1. Empty contents of a packet of jelly crystals into the jug.
2. Add boiling water.
3. Stir well until crystals dissolve.
4. Add the cold water and stir.
5. Pour mixture into a bowl.
6. Refrigerate until firm.
Berikut elemen-elemen dari teks procedure diatas :
- Title, introducing the aim of the procedure: How to make jelly.
- List of materials needed: one packet of jelly crystals, a 500 ml jug, 250 ml of boiling water, 200 ml of cold water, a bowl.
- Technical words: crystals, dissolve, stir, bowl.
- Sequence of steps, in order, to complete the procedure: Steps 1 - 6.
- Numbers showing the order to do the steps: Numbers 1 – 6.
- Sentences like commands, beginning with the actions
"How to Make a Cardboard Photo Frame"
Equipment and materials needed:
Cardboard, paper, string, etc.
Photo
Glue
Paint
Sticky tape
Ruler
Steps:
1. Find a photo.
2. Measure up frames.
3. Cut out the frst frame.
4. Cut out the second frame so that the frst frame can ft on top without slipping through.
5. Make the third frame with the same overlap.
6. Paint the frame in different ways.
7. Attach a stand or handle.
Sampai disini dulu pembahasan kita mengenai teks procedure. Semoga bisa bermanfaat bagi semuanya.
Happy studying !
References : BSE IX Grade
Pictures : BSE IX Grade
0 comments:
Posting Komentar