Belajar Bahasa Inggris - Berikut admin share materi Expressing and Responding to Bad News. Coba perhatikan gambar dibawah, pernahkah kamu mengalami mendapatkan berita buruk dalam hidupmu? Nah, ketika ada seseorang menceritakan mengenai berita buruk atau sedih kepadamu, bagaimana kamu menanggapi/ merespon berita tersebut? Ekspresi apa yang akan kamu gunakan dalam situasi seperti itu? Menyangkut dengan sedikit uraian diatas, sebenarnya kita akan belajar mengenai Expressing and Responding to Bad News [ Ekspresi dan merespon berita buruk ]. Berikut ini contoh-contoh dialog tentang Expressing and responding to bad news, yang dicetak tebal dan garis bawah adalah responding to bad news.
Jono : My uncle didn’t get the job after all.
Joko : Oh, what a pity!
Joko : Oh, what a pity!
Evi : Have you heard that 300 people were killed when a plane crashed this morning?
Yuni : Oh, how terrible!
Yuni : Oh, how terrible!
Sinta : My uncle’s house is drowned because of Lapindo mudfood. Now they are staying with us. The kids lost most of their school stuff.
Ulfa : I’m sorry to hear that. Let me know if you need anything, ok?
Ulfa : I’m sorry to hear that. Let me know if you need anything, ok?
Aning : You look sad, Ucok. Is anything wrong?
Ucok : I’ve lost my wallet.
Aning : Did you put some money in it?
Ucok : That’s the problem. I put the school fee for this month.
Aning : Oh dear. That’s a pity!
Ucok : I’ve lost my wallet.
Aning : Did you put some money in it?
Ucok : That’s the problem. I put the school fee for this month.
Aning : Oh dear. That’s a pity!
Kuncoro : Look at this news. A ship was reported to have sunk into the ocean due to a fire. Thirty passengers were killed including a three-month-old baby and two pregnant mothers.
Fatimah : Oh no! How dreadful.
Fatimah : Oh no! How dreadful.
Berikut contoh-contoh responding to bad news yang biasa digunakan dalam sebuah dialog:
Responding to very bad news
1. How awful!
2. How terrible!
3. I’m really sorry to hear that.
4. That must’ve been awful!
5. That must’ve been terrible!
Responding to less serious news
1. Oh no!
2. What a pity!
3. What a shame!
4. What a nuisance!
5. Poor you.
Berita buruk terkadang terjadi karena kesalahan dari seseorang atas apa yang telah dia lakukan. Bagaimanakah cara kamu mengekspresikan ketika kamu menyesali atas apa yang telah kamu lakukan dan bagaimana cara kamu merespon seandainya teman kamu menyesali atas apa yang telah dia lakukan? Pelajari dialog dibawah ini dan coba perhatikan kalimat yang dicetak tebal.
Dialogue 1
Ani : You look different,Ali. What is the matter?
Ani : I don’t know why I did not study hard for the exam. I failed the exam.
Ali : Don’t take it so badly. Next time better.
Ali :Thanks a lot for your concern.
Dialogue 2
Bambang : I really regret rushing off the house.
Anita : What happened?
Bambang : I knocked an old woman down.
Anita : Was she injured?
Bambang : Not seriously,actually.
Anita : Don’t blame yourself. It could happen to anyone
Dialogue 3
Endah : I can’t think why I never listened to your advice.
Simatupang : Why did you say that? Is there anything wrong?
Endah : Yes. I rode my motorcycle carelessly and hit a tree. It broke down. Luckily, I did not get seriously injured.
Simatupang : I know how you must be feeling, but that could be a good lesson for you to be more careful in the future.
Berikut ini contoh-contoh ekspresi yang kita gunakan untuk ekspresi penyesalan [ expressing regrets ]. Bacalah dengan intonasi yang benar !
1. I don’t know why I never listened to your advice
2. I’m really sorry I didn’t listen to your advice
3. I really regret having hurt your feeling
4. I really regret not obeying your advice
2. I’m really sorry I didn’t listen to your advice
3. I really regret having hurt your feeling
4. I really regret not obeying your advice
Sedangkan untuk merespon penyesalan [ responding regrets ] kita bisa menggunakan ekspresi seperti dibawah ini :
1. Don’t take it badly
2. Don’t blame yourself
3. I know how you must be feeling, but it could happen to anyone.
2. Don’t blame yourself
3. I know how you must be feeling, but it could happen to anyone.
Sampai disini dulu penjelasan mengenai Expressing and Responding to Bad news. Untuk latihan soal akan kami lanjutkan di lain waktu dan kesempatan.
0 comments:
Posting Komentar