LOWONGAN KERJA PERUM BULOG TAHUN 2015

Lowongan Kerja - Berikut admin share informasi terbaru mengenai Lowongan Kerja Perum BULOG Tahun 2015. Perum BULOG adalah Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang logistik pangan. Lowongan ini ditujukan kepada putra-putri terbaik Indonesia yang benar-benar memiliki potensi dan integritas tinggi untuk bergabung dan berkarir dalam lingkungan kerja yang kompetitif di Perum BULOG. Adapun kualifikasi ini dibuka untuk lulusan D3 dan SMK. Jika anda masih belum memiliki pekerjaan tetap, ada baiknya mencoba mendaftar disini karena pendaftaran masih dibuka sampai tanggal 24 Oktober. Berikut ini kualifikasi umum dan khusus beserta tata cara pendaftaran di Perum BULOG :

KUALIFIKASI KHUSUS

A. JURUSAN UNTUK DIPLOMA III

  1. Jurusan Pemasaran
  2. Jurusan Perpajakan
  3. Jurusan Keuangan
  4. Jurusan Akuntansi
  5. Jurusan Manajemen
  6. Jurusan Teknik Mesin
  7. Jurusan Teknik Elektro
  8. Jurusan Teknik Industri
  9. Jurusan Teknik Pertanian
  10. Jurusan Teknik Informatika
  11. Jurusan Teknik Sipil
  12. Jurusan Teknik Arsitektur
  13. Jurusan Ilmu Komunikasi
  14. Jurusan Kearsipan
  15. Jurusan Administrasi Niaga
  16. Jurusan Sekretaris
  17. Jurusan Analis Kimia
  18. Jurusan Transportasi / Logistik

B. JURUSAN UNTUK SMK

  1. Teknik Mesin : Teknik Permesinan, Teknik Pemeliharaan Mekanik Industri
  2. Mekanisme Pertanian
  3. Agribisnis Pertanian dengan jurusan : Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian
  4. Administrasi dengan jurusan : Administrasi Perkantoran
  5. Keuangan dengan jurusan : Akuntansi
  6. Tata Niaga dengan jurusan : Pemasaran

KUALIFIKASI UMUM

  1. Warga Negara Indonesia
  2. Pria / wanita, usia maksimal 27 tahun (D-III) dan maksimal 22 tahun (SMK) per 30 September 2015
  3. Belum menikah (single)
  4. IPK minimal 2.75 untuk PTN dan minimal 3.00 untuk PTS (D-III) dan nilai
  5. Ujian Nasional minimal 7 (SMK)
  6. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
  7. Bersedia mengikuti ikatan dinas di Perum Bulog selama 3 (tiga) tahun
  8. Bersedia membayar denda sejumlah Rp. 75.000.000.- (tujuh puluh lima juta rupiah) jika mengundurkan diri selama masa ikatan dinas
  9. Bersedia tidak menikah selama dalam masa percobaan 1 (satu) tahun
  10. Pernyataan tidak pernah terlibat dalam penggunaan NAPZA
  11. Berkelakukan baik yang dinyatakan dalam Surat Keterangan Catatan Kepolisian / SKCK (dapat disusulkan saat verifikasi pengumuman kelulusan administrasi)
  12. Sehat jasmani dan rohani, tidak bertato, tidak bertindik dan tidak ada riwayat penyakit keras (yang dinyatakan dalam surat keterangan sehat oleh Rumah Sakit Pemerintah)
  13. Untuk form pernyataan, anda bisa dapatkan disini

Informasi selengkapnya mengenai tata cara mendaftar di Perum BULOG, silahkan kunjungi laman resminya disini. Itu tadi info Lowongan Kerja Perum BULOG Tahun 2015. Semoga bermanfaat.

6 komentar:

  1. wah kesempatan neh, yang lagi carikerja

    BalasHapus
    Balasan
    1. informasi yang sangat berguna, bagi pencari kerja.

      Hapus
  2. Dendanya tidak nguatin. Umurku baru 15 tahun, belum bisa daftar nih.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Gajinya juga gak nguatin mas, 15 tahun kok dah jenggotan ya? hahha

      Hapus
  3. duLu pernah gagaL, padahaL ada referensi cuma gara-gara keLebihan usia 1 buLan aja. dan sekarang maLah tambah gagaL totaL. heuheuheu...

    BalasHapus

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner